Tampilkan postingan dengan label Tangga Telescopic. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Tangga Telescopic. Tampilkan semua postingan

11/17/2018

TANGGA TELESCOPIC: TANGGA LIPAT SUPER PRAKTIS



Tayangan di atas memberikan gambaran visual setidaknya tentang salah satu tipe dan ukuran tinggi tangga telescopic dari tiga tipe yang ada dan sekian banyak pilihan tinggi maksimum. Kami adalah importir dan penyedia barang tsb. dan siap melayani pengiriman ke seluruh Indonesia baik melalui darat, laut, maupun udara. Satu hal yang tidak kalah pentingnya adalah bahwa bagi yang berada atau bertempat tinggal tidak jauh dari lokasi kami, dapat datang langsung untuk bertransaksi atau untuk melihat serta memeriksa barang sebelum membeli- bahkan akan mendapatkan potongan harga khusus sebagai kompensasi free ongkir untuk wilayah tertentu. 

 FREE ONGKIR:
<<< JAWA: JABODETABEK, SERANG, BANDUNG, SEMARANG, YOGYAKARTA, SURABAYA, DAN BEBERAPA KOTA KABUPATEN SUMATERA (IBUKOTA): BANDA ACEH, MEDAN, PADANG, PEKANBARU, JAMBI, PALEMBANG, BENGKULU, BANDAR LAMPUNG >>>

tangga-telesccopicTangga telescopic adalah tangga lipat aluminium portable yang sangat ringkas, ringan, fleksibel dalam ketinggian, dan praktis dalam pemakaiannya. Karakter tangga semacam ini benar-benar sejalan dengan tuntutan masyakarat urban modern masa kini yang sangat dinamis dimana waktu dan ruang begitu berharga. Tangga telescopic begitu ringkas sehingga mudah dibawa sebelah tangan dan mudah pula disimpan dalam ruang sempit. Ketinggian tangga juga sangat fleksibel, dapat diatur sesuai dengan kebutuhan. Singkat kata, stigma negatif pada tangga lipat yang selama ini direpresentasikan oleh tangga lipat konvensional tak perlu lagi ada. Tangga telescopic hadir memenuhi fungsi tangga sebagai alat memanjat tanpa membuat repot pemakainya.

Tangga telescopic terdiri dari tiga tipe: lurus, segitiga dan multifungsi. Masing-masing tipe memiliki sedikit perbedaan dari sisi bentuk maupun fungsi. Dari sisi ketinggian tangga, masing-masing tipe juga terdiri dari beberpa pilihan tinggi maksimum.

tangga-telescopic
TANGGA TELESCOPIC LURUS
Tangga telescopic lurus (single straight) sebagaimana sebutannya adalah tangga yang berbentuk lurus menggantikan fungsi tangga lurus tradisional yang biasanya terbuat dari bambu atau kayu. Kelebihan tangga telescopic tentu saja bentuknyan yang sangat ringkas dan ketinggiannya yang dapat diatur sesuai kebutuhan. Tangga telescopic lurus adalah tangga telescopic yang paling ringan, ringkas, dan paling praktis di kelasnya. Buka-tutup tangga dapat dilakukan dalam hitungan detik saja.

Ukuran tinggi maksimum tangga telescopic lurus tersedia dalam beberapa pilihan sbb:

  • Tangga Telescopic SSL 2.6m
  • Tangga Telescopic SSL 3.2m
  • Tangga Telescopic SSL 3.8m
  • Tangga Telescopic SSL 4.1m
  • Tangga Telescopic SSL 4.4m
  • Tangga Telescopic SSL 4.9m
Informasi lebih lengkap silahkan KLIK DISINI.


tangga-lipat-telescopic
TANGGA TELESCOPIC: DOUBLE 2.6M
Tipe berikutnya adalah tangga telescopic segitiga (double) dimana tangga memiliki dua kaki dan empat tiang penyangga sehingga dapat tegak tanpa perlu sandaran. Bahkan tangga telescopic segitiga dapat tegak simbang pada permukaan miring yang ekstrim sekalipun. Hal ini dimungkinkan karena panjang kedua kakinya dapat ditarik secara sendiri-sendiri tidak harus sama, melainkan sesuai kebutuhan dan kondisi lapangan. Karena itu tangga tipe ini dapat digunakan pada anak tangga rumah, misalnya. Bila kita menggunakan tangga lipat segitiga konvensional tentu akan terguling.

Tangga telscopic segitiga tersedia dalam dua pilihan ukuran tinggi maksimum sbb: 1. Tangga Telescopic DL 2.6m. 2. Tangga Telescopic DL 3.2m. Informasi lebih lengkap silahkan KLIK DISINI.

tangga-telescopic-serbaguna
TANGGA TELESCOPIC MULTIFUNGSI/SERBAGUNA
Tipe terakhir adalah tangga telescopic multifungsi (multi-purpose) yang merupakan penggabungan fungsi dari dua tipe tangga telescopic sebelumnya, yaitu lurus dan segitiga. Artinya, tangga jenis ini dapat dibentuk menjadi tangga segitiga dan juga dapat dibentang menjadi tangga lurus- serbaguna. Sebagaimana tangga telescopic segitiga, tangga ini secara segitiga juga dapat tegak pada permukaan miring yang ekstrim karena kedua kakinya tidak harus ditarik sama panjang. Untuk bentuk lurus, tangga ditopang oleh ground strip pada bagian bawah agar lebih stabil saat dibentang lurus dengan tinggi maksimum.

Tangga telescopic multifungsi tersedia dalam dua pilihan tinggi maksimum sbb:

  • Tangga Telescopic MPL 1.9+1.9m(3.8m)
  • Tangga Telescopic MPL 2.2+2.2m(4.4m) 
Informasi lebih rinci silahkan KLIK DISINI.


MENU PENTING: (SILAHKAN KLIK)
   
     

TANGGA TELESCOPIC TANGGA LIPAT JAMAN NOW   




8/20/2018

TANGGA TELESCOPIC MULTIFUNGSI

MEMAHAMI TANGGA TELESCOPIC MULTIFUNGSI DENGAN BENAR



tangga-telescopic
TANGGA TELESCOPIC MULTIFUNGSI 2.5+2.5M/5M- KLUGGEN

   
TANGGA TELESCOPIC MULTIFUNGSI (multi-purpose telescopic ladder) adalah tangga teleskopik dengan dua fungsi tangga, yaitu sebagai tangga lipat segitiga dan sebagai tangga lipat lurus. Hal ini dimungkinkan karena difasilitasi joint yang berfungsi sebagai pengunci sudut dan sekaligus mengatur sudut segitiga, 90 derajat, dan 180 derajat (lurus). Ketinggian tangga baik secara segitiga maupun lurus dapat diatur (fleksibel) sesuai kebutuhan. Secara segitiga juga dapat tegak pada permukaan miring atau jomplang karena kedua kakinya tidak harus ditarik sama panjang. Pada bagian bawah dilengkapi ground strip agar tangga tetap stabil saat ditegakkan lurus dengan tinggi maksimum.

Tangga-Telescopic-Double


Banyak penjual yang menyebut tangga telescopic multifungsi sebagai tangga telescopic double; dan disebut demikian karena memiliki dua sisi kaki sehingga dapat tegak menyerupai huruf A dan tidak perlu sandaran. Tampaknya penjual tsb. tidak memiliki atau tidak menjual tangga telescopic double yang sebenarnya sehingga tak bisa membedakan. Perlu diingat bahwa tangga telescopic double sesuai dengan namanya memang memiliki dua sisi kaki dan dirancang khusus untuk bentuk segitiga sehingga dapat tegak seimbang tanpa sandaran, tetapi tangga ini tidak dapat dibentang menjadi tangga lurus. Sedangkan tangga telescopic multifungsi bukan saja bisa segitiga, tetapi juga dapat dibentang menjadi tangga lurus karena difasilitasi joint pada bagian tengah tangga.   

Tangga telescopic multifungsi tersedia empat ukuran tinggi maksimum, yaitu: 1.9+1.9m/3.8m,  2.2+2.2m/4.4m, 2.5+2.5m/5m, dan 2.9+2.9m/5.8m. Untuk ukuran tinggi maksimum yang disebut belakangan itu artinya tangga memiliki tinggi maksimum secara segitiga 2,5 meter dan bila dibentang lurus bisa mencapai tinggi maksimum 5,8 meter. Bila tidak menegakkan tangga dengan tinggi maksimum, maka tumpukan anak tangga yang tidak dibuka harus berada pada tumpukan bawah.

tangga-lipat-telescopic-4,4m
TANGGA TELESCOPIC: MULTIFUNGSI 4.4M(2.2+2.2M)

Ukuran lebih tinggi lagi dari yang kami sebut terakhir di atas tidak kami rekomendasikan karena alasan keamanan. Masalah pertama adalah karena beratnya akan melebihi 21 kg sehingga membahayakan tulang belakang pemakai saat mengangkat atau membuka tangga. Masalah kedua, saat ditegakkan lurus maksimum bukan saja kurang kokoh dan kurang nyaman digunakan, tetapi juga akan ada beban berat di atas sehingga akan ngemplang dan sangat membahayakan. 
  

    
GENERAL SPECIFICATION:
  • Material: Aluminum Alloy 6063
  • Thickness of Aluminum: 1.3-1.5mm
  • Space of Rungs: 30cm
  • Maximum Load: 150kg
  • Automatic safety lock at each step
  • Quality: EN131- European Union Safety Standard


    HUBUNGI:  

      


    MENU PENTING: (SILAHKAN KLIK)


    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/daftar-harga.html
    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/pembelian.html
    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/blog-page_23.html


    TANGGA TELESCOPIC TIPE LAINNYA: (SILAHKAN KILIK)

     


    RECOMENDED WEBSITES:

    TANGGA TELESCOPIC SEGITIGA

    SEBENARNYA TENTANG TANGGA TELESCOPIC DOUBLE



    tangga-telescopic -4-meter
    TANGGA TELESCOPIC DOUBLE: 3.9M-KLUGGEN
    Tangga lipat aluminium yang sudah dikenal masyarakat pada umumnya berbentuk segitiga sehingga dapat tegak seimbang tanpa perlu sandaran. Tangga telescopic juga hadir dalam bentuk segitiga dan disebut dengan nama tangga telescopic segitiga (double telescopic ladder) atau sering juga dikenal dengan sebutan tangga telescopic double. Tangga tipe ini memiliki dua kaki dan empat tiang penyangga, sama seperti tangga lipat segitiga konvensional. Tetapi keunggulan tangga telescopic segitiga adalah bentuknya yang sangat ringkas sehingga mudah ditenteng, dibawa-bawa, dan mudah pula disimpan dalam ruang sempit seperti bagasi mobil mungil sekalipun. Keuggulan lain yang tak kalah penting adalah ketinggian tangga sangat fleksibel, dapat diatur sesuai dengan kebutuhan. Bahkan lebih dari itu dapat tegak simbang pada permukaan miring atau jomplang karena kedua kakinya tidak harus ditarik sama panjang.

    tangga-telescopic-2,6m
    TANGGA TELESCOPIC: DOUBLE 2.6M- EURONE
       
    Tangga telescopic segitiga tersedia dalam tiga ukuran tinggi maksimum yaitu 2.6 meter, 3.2meter, dan 3,9 meter. Dalam keadaan lipat tingginya sekitar 68cm hingga 95cm. Saat dibutuhkan, tinggal tarik ke atas dengan ketinggian sesuai kebutuhan. Anak tangga yang tidak dibuka (karena mungkin tidak menghendaki ketinggian maksimum) harus berada pada tumpukan bawah.
       
    tangga-telescopic-3,2m
    TANGGA TELESCOPIC: DOUBLE 3.2M- EURONE
      
    Untuk memperoleh gambaran lebih lengkap, silahkan saksikan tayangan video berikut:


      
    GENERAL SPECIFICATION:

    • Material: Aluminum Alloy 6063
    • Thickness of Aluminum: 1.3-1.5mm
    • Space of Rungs: 30cm
    • Maximum Load: 150kg
    • Automatic safety lock at each step
    • Quality: EN131- European Union Safety Standard


    HUBUNGI:  

     


    MENU PENTING: (SILAHKAN KLIK)


    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/daftar-harga.html
    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/pembelian.html
    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/blog-page_23.html



    TANGGA TELESCOPIC TIPE LAINNYA: (SILAHKAN KLIK)


     

    8/06/2018

    TANGGA TELESCOPIC: GAMBARAN LENGKAP

    tangga-telescopic
    TANGGA TELESCOPIC: RINGKAS & PRAKTIS
    Di era modern ini peralatan yang dibutuhkan masyakarat diharapkan sebisa mungkin dalam bentuk yang ringkas dan praktis saat digunakan. begitu juga halnya dengan kebutuhan akan tangga lipat portable. Nah, kehadiran tangga telescopic merupakan  jawaban yang ditungu-tunggu. Keunggulan tangga jenis ini dibandingkan tangga lipat konvensional terletak pada bentuknya yang super ringkas sehingga mudah disimpan dalam bagasi mobil yang paling sempit sekalipun dan mudah dibawa kemana-mana- bahkan cukup ditenteng dengan sebelah tangan saja. Saat dibutuhkan, tinggal tarik hingga mencapai ketinggian tertentu yang dapat diatur sesuai kebutuhan. Kini tangga benar-benar bermanfaat sesuai dengan fungsi tangga tanpa perlu perlu beban yang biasanya membuat anda repot.

    Tangga telescopic terdiri dari 3 tipe sebagai berikut: 

     FREE ONGKIR:
    <<< JAWA: JABODETABEK, SERANG, BANDUNG, SEMARANG, YOGYAKARTA, SURABAYA, DAN BEBERAPA KOTA KABUPATEN SUMATERA (IBUKOTA): BANDA ACEH, MEDAN, PADANG, PEKANBARU, JAMBI, PALEMBANG, BENGKULU, BANDAR LAMPUNG >>>

    TANGGA TELESCOPIC LURUS:

    tangga-telescopic-lurus
    TANGGA TELESCOPIC: LURUS (SINGLE STRAIGHT)

    Tangga telescopic lurus merupakan tangga lipat teleskopik paling ringan dan paling praktis di kelasnya. Hanya dalam hitungan detik, tangga dapat ditinggikan sesuai kebutuhan atau dilipat lipat kembali seperti semula. Tersedia beberapa ukuran tinggi maksimum: 2.6m, 3.2m, 3.8m, 4.1m, 4.4m, dan 4.9m. Lebih rinci silahkan KLIK DISINI.


    TANGGA TELESCOPIC SEGITIGA:

    tangga-telescopic-lipat
    TANGGA TELESCOPIC: SEGITIGA (DOUBLE)

    Tangga telescopic segitiga sebagaimana sebutannya adalah tangga teleskopik lipat yang dapat dibentuk menjadi segitiga. Dengan dua kaki dan empat itang penyangga, tangga dapat tegak seimbang tanpa perlu sandaran. Lebih dari itu juga dapat tegak pada permukaan miring atau jomplang. Tipe ini sangat cocok untuk rumah tangga dan perkantoran, misalnya ketika hendak memperbaiki lampu di langit-langit. Lebioh rinci silahkan KLIK DISINI.


    TANGGA TELESCOPIC MULTI-FUNGSI:

    tangga-lipat-telescopic
    TANGGA TELESCOPIC: MULTIFUNGSI (MULTI-PURPOSE)

    Tangga telescopic multi-fungsi merupakan tangga telescopic lipat yang menggabungkan fungsi dua tangga sebelumnya, lurus dan segitiga, menjadi satu tangga. Artinya cukup dengan satu tangga ini anda dapat membentuknya menjadi tangga segitiga dan juga dapat membentangnya menjadi tangga lurus sesuai dengan kebutuhan. Secara segitiga tangga ini juga dapat tegak pada permukaan miring atau jomplang. Lebih rinci silahkan KLIK DISINI.

    TANGGA TELESCOPIC: MULTIPURPOSE 2.9+2.9M/5.8M- KLUGGEN

    HUBUNGI KAMI:

       

    MENU PENTING: (SILAHKAN KLIK)

    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/daftar-harga.html 

    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/pembelian.html 

    http://tanggatelescopic.blogspot.com/p/blog-page_23.html 
     

    JUGA BISA BERBELANJA MELALUI GERAI KAMI DI TOKOPEDIA ATAU SHOPEE

    RECOMENDED WEBSITES: